Pengaruh Minyak Zaitun dan Olahraga Intensitas Sedang Terhadap Kadar LDL pada Tikus (Rattus novergicus L) Galur Wistar yang Diberi Diet Tinggi Lemak

Rahmi Fadhilah, Hendra Sutysna

Abstract


Latar Belakang: Dislipidemia adalah kelainan pada metabolisme lipid. Selain obat sintetis, terdapat tanaman Minyak zaitun untuk menurunkan kadar kolesterol yang mengandung MUFA dan Polifenol. Tujuan: Mengetahui pengaruh minyak zaitun dan olahraga intensitas sedang terhadap kadar LDL pada tikus jantan galur wistar (Rattus novergicus L) yang diberi diet tinggi lemak. Metode: Eksperimental, rancangan pre-test dan post-test dengan kelompok kontrol. Penelitian dibagi 4 kelompok, yaitu Kontrol positif (K) diberi kuning telur 5mg/200 gram BB/hari. P(1) diberi minyak zaitun 0,9 gram setiap hari. P(2) diberi olahraga selama 1 menit 10 detik. P(3) diberi minyak zaitun dan olahraga intensitas sedang dan dibandingkan kadar LDL tiap kelompok. Hasil: Rata-rata LDL pada kelompok kontrol positif pre-test 14 mg/dl, post-test 10,66 mg/dl. P(1) pre-test 10,66 mg/dl, post-test 7,66 mg/dl. P(2) pre-test 16,16 mg/dl, post-test 8 mg/dl. P(3) pre-test 19,16 mg/dl dan post-test 5,33 mg/dl. Kesimpulan: Olahraga dan kombinasi minyak zaitun dengan olahraga intensitas sedang berpengaruh dalam penurunan kadar LDL darah tikus jantan galur wistar (Rattus novergicus L) yang diberi diet tinggi lemak.

Keywords


Dislipidemia; LDL; Minyak zaitun; Olahraga

Full Text:

PDF

References


Iqbal S, Adnan M, Khan RTM. Comparison Of Lipid Lowering Effect Of Extra Virgin Olive Oil and Atorvastatin in Dyslipidaemia in Type 2 Diabetes Melitus. Department of Pharmacology and Therapeutics Department of Community Medicine. J Ayub Med Coll Abbottabad. 2017;29(1):83–6.

WHO. Cardiovascular Disease (CVDs). World Heal Organ. 2017;

Menkes RI. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.88 Tahun 2013 Tentang Rencana Induk Pengembangan Bahan Baku Obat Tradisional. 2013;

Nugraheni K. Pengaruh Pemberian Minyak Zaitun Ekstra Virgin Terhadap Profil Lipid Serum Tikus Putih (Rattus norvegicus) Strain Sprague Dawley Hiperkolesterolemia. Universitas Diponegoro; 2012.

Namayandeh SM, Kaseb F, Lesan S. Olive and sesame oil effect on lipid profile in hypercholesterolemic patients, which better? Int J Prev Med. 2013;4(9):1059–62.

Deforche B, Bourdeaudhuij I.D, Debode P, Vinaimont F, Hills A.P, Vertraete S BJ. Changes in fat mass, fat free mass and aerobic fitness in severely obesitas children and adolescents following arab residential treatment programme. Eur J Pediatr. 2013; 162: 616-22.

Palar C, Wongkar D, Ticoalu S. Manfaat Latihan Olahraga Aerobik Terhadap Kebugaran Fisik Manusia. J e-Biomedik. 2015;3(1).

Dahlan MS. Uji One Way Anova (Uji Hipotesis Komperatif Numerik Lebih dari Dua Kelompok Tidak Berpasangan Berdistribusi Normal). In: in: Statistik Untuk Kedokteran dan Kesehatan: Deskriptif, Bivariat, Dan MultivariatnDilengkapi Aplikasi Menggunakan SPSS. 2014.

Aviati V, Mardiati S., Saraswati T. Kadar Kolesterol Telur Puyuh Setelah Pemberian Tepung Kunyit Dalam Pakan. J Bul Anat dan Fisiol. 2014;112(1):58–64.

Rachmat Faisal Syamsu. Efek Pemberian Minyak Zaitun (Olive oil) Terhadap Perubahan Profil Lipid Pada Tikus Putih (Rattus novergicus). Fak Kedokteran, Univ Muslim Indones. 2017;9(1).

Suminar D, Kurniawaty E, Mustofa S. Pengaruh Protektif Pemberian Extra Virgin Olive Oil ( EVOO ) dan Madu Terhadap Kadar LDL Darah Tikus Putih Jantan Galur Sprague dawley yang Diinduksi Diet Tinggi Kolesterol. 2014;35–44.

Zuhroiyyah SF, Sukandar H, Sastradinanja SB. Hubungan Aktivitas Fisik dengan Kadar Kolesterol Total, Kolesterol Low-Density Lipoprotein, dan Kolesterol High-Density Lipoprotein pada Masyarakat Jatinangor. J Sist Kesehat. 2017;2(3):116–22.

Waloya T, Rimbawan R, N A. Hubungan Antara Konsumsi Pangan dan Aktivitas Fisik dengan Kadar Kolesterol Darah Pria dan Wanita Dewasa di Bogor. J Gizi dan Pangan. 2013;8(1):9–16.

Pilch WB, Mucha D, Palka T, Suder A, Piotrowska A, Tyka A, et al. The Influence of a 12-Week Program of Physical Activity on Changes in Body Composition and Lipid and Carbohydrate Status in Postmenopausal Women. Prz menopauzalny. 2015;14(4):231–7.

Perdido. Efek Pemberian Jus Avokad (Persea americana Mill.) Terhadap Kadar Kolesterol HDL dan LDL tikus putih (Rattus novergicus). Surakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret; 2011.

Landers D., S.M A. Exercise and Health Psychology. Phys Act Ment Heal. 2012;4671–491.




DOI: https://doi.org/10.24853/mjnf.1.1.1-7

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

     

 

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.

Copyright of Muhammadiyah Journal of Nutrition and Food Science (e issn: 2722-2942)

Powered by Puskom-UMJ