Peran Konsumsi Kopi terhadap Kejadian Hipertensi pada Laki-Laki Usia Produktif (18-65 Tahun)

Bella Puspita, Anna Fitriani

Abstract


Latar belakang: Di era sekarang ini, banyaknya kedai kopi meningkatkan minat masyarakat Indonesia dalam mengkonsumsi kopi. Kopi banyak digemari dari berbagai kalangan usia baik remaja, dewasa muda atau orang tua baik laki-laki maupun perempuan dan konsumen kopi di Indonesia pun meningkat pesat dalam 10 tahun terakhir. Selain itu, kopi disebut sebagai faktor risiko dari Hipertensi. Karena di dalam kopi ada kandungan terbesar yang bernama kafein. Metode: Artikel ini hanya berupa review artikel. Hasil: Hasil dari beberapa artikel terpilih sebanyak 16 artikel menyatakan bahwa ada hubungan sebanyak 5 artikel dan tidak ada hubungan sebanyak 11 artikel antara konsumsi kopi dengan kejadian hipertensi pada laki-laki usia produktif 18-65 tahun. Kesimpulan: Mayoritas artikel terpilih menyatakan bahwa tidak ada hubungan antara konsumsi kopi dengan kejadian hipertensi pada laki-laki usia produktif.

Keywords


hipertensi; konsumsi kopi; laki-laki usia produktif; tekanan darah

Full Text:

PDF

References


World Health Organization. Global Status Report On Noncommunicable Diseases 2014. Genewa. Switzerland; 2014.

Alwan A, Armstrong T, Cowan M RL. Non communicable Diseases Country Profiles 2011 [Internet]. World health Organization. 2011. Available from: http://doi.org/10.2471/BLT.07.045138

Wulandari SY. Cara Jitu Mengatasi Hipertensi. Yogyakarta: CV. Andi Offset; 2012.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Laporan Nasional Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2013. Jakarta; 2013.

Dewi S, Familia D. Hidup bahagia dengan hipertensi. Kusumaningratri R, editor. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media Group;

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan Republik Indonesia. Laporan Nasional Riskesdas 2007 [Internet]. Laporan Nasional 2007. Jakarta; 2007. Available from: http://kesga.kemkes.go.id/images/pedoman/Riskesdas 2007 Nasional.pdf

Kurniadi H, Nurrahmani U. Stop Diabetes Hipertensi Kolesterol Tinggi Jantung Koroner. Yogyakarta: Istana Media; 2015.

Hartanti MP, M M. Beberapa faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada petani. J Kesehat Masy Indones. 2015;10(1):30–7.

Putriastuti L. Analisis Hubungan Antara Kebiasaan Olahraga dengan Kejadian Hipertensi Pada Pasien Usia 45 Tahun keatas. J Berk Epidemiol. 2016;4(2):225–36.

Kartikasari AN. Faktor Risiko Hipertensi Pada Masyarakat Di Desa Kabongan Kidul, Kabupaten Rembang [Internet]. 2012. Available from: http://agnesia_nuarima_g2a008009_lap_kti_pdf//html

Sarasaty RF. Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Hipertensi pada Kelompok Lanjut Usia di Kelurahan Sawah Baru Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta; 2011.

Sutanto. Cekal Penyakit Modern Hipertensi, Stroke, Jantung, Kolesterol, dan Diabetes. Yogyakarta: CV. Andi Offset; 2010.

International Coffee Organization. Pengaruh Kopi Terhadap Kadar Gula Darah Post Prandial pada Mahasiswa semester VII Fakultas Kedokteran USU Tahun 2012.

Klag MJ, Wang N-Y, Meoni LA, Brancati FL, Cooper LA, Liang K-Y, et al. Coffee Intake and Risk of Hypertension. Arch Intern Med [Internet]. 2002 Mar 25;162(6):657. Available from: http://archinte.jamanetwork.com/article.aspx?doi=10.1001/archinte.162.6.657

Martiani A, Lelyana R. Faktor risiko hipertensi ditinjau dari kebiasaan minum kopi (Studi Kasus di Wilayah Kerja Puskesmas Ungaran pada Bulan Januari-Februari 2012). J Nutr Coll [Internet]. 2012 Oct 4;1(1):78–85. Available from: https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/view/678

Bistara DN, Kartini Y. Hubungan Kebiasaan Mengkonsumsi Kopi dengan Tekanan Darah Pada Dewasa Muda. J Kesehat Vokasional [Internet]. 2018 May 25;3(1):23. Available from: https://jurnal.ugm.ac.id/jkesvo/article/view/34079

Rahmawati R, Daniyati D. Hubungan Kebiasaan Minum Kopi Terhadap Tingkat Hipertensi. J Ners Community. 2016;7(2):149–61.

Winata W, Rumawas M, Kidarsa B. Hubungan Antara Kebiasaan Konsumsi Kopi dan Tekanan Darah Pada Pasien Berumur 20 Tahun atau Lebih. Ebers Papyrus. 2010;16(2):93–103.

Mullo OE, Langi FLFG, Asrifuddin A. Hubungan Antara Kebiasaan Minum Kopi Dengan Kejadian Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Paniki Bawah Kota Manado. Kesmas. 2018;7(5):1–9.

Firmansyah MR, Rustam R. Hubungan Merokok dan Konsumsi Kopi dengan Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi. J Kesehat [Internet]. 2017 Aug 31;8(2):263. Available from: http://ejurnal.poltekkes-tjk.ac.id/index.php/JK/article/view/495

Wahyuni I, Yusuf S, Magga E, Studi P, Masyarakat K, Ilmu F, et al. Pengaruh Konsumsi Kopi Terhadap Tekanan Darah dan Insomnia pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Parepare. 2020;3(3):395–402.

Ruus M, Kepel BJ, Umboh JML. Hipertensi Pada Laki-Laki Di Desa Ongkaw Dua Kecamatan Sinonsayang. Univ Sam Ratulangi Manad. 2018;105–12.

Ratnasari D, Maryanto S, Paundrianagari MD. Hubungan Kebiasaan Konsumsi Kopi Dan Aktivitas Fisik Dengan Kejadian Hipertensi Pada Laki-Laki Usia 35–50 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Teruwai Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah. J Gizi dan Kesehat. 2020;7(13):46–54.

Lestari F, Wirandoko IH, Sanif ME. Pengaruh Kebiasaan Minum Kopi Terhadap Grade Hipertensi pada Laki-laki Usia Produktif di Wilayah Kerja Puskesmas Larangan Kota Cirebon. Tunas Med J Ked Kes. 2020;6(1):33–9.

Ilmi MN, Roni F, Puspitasari I. Hubungan Frekuensi Minum Kopi Dengan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di Dusun Cangkring Kelurahan Sidokare Kecamatan Sidoarjo Kabupaten Sidoarjo. 2020;5(1):26–36.

Kurnia SHT, Malinti E. Hubungan Kebiasaan Konsumsi Kopi dan Merokok dengan Tekanan Darah Laki-Laki Dewasa. Nutr J [Internet]. 2020 Apr 28;4(1):1–6. Available from: http://ejournal.unklab.ac.id/index.php/nutrix/article/view/420

Fadhli WM. Hubungan Antara Gaya Hidup dengan Kejadian Hipertensi pada Usia Dewasa Muda di Desa lamakan Kecamatan Karamat Kabupaten Buol. J KESMAS. 2018;7(6):1–14.

Zuhrupal Hadi. Hubungan Kebiasaan Minum Kopi Dan Minum-Minuman Keras Dengan Kejadian Hipertensi Di Puskesmas Kelayan Timur Banjarmasin Tahun 2015. An-Nadaa J Kesehat Masy. 2016;3(1):6–9.

Fatmawati S, Jafriati J, Ibrahim K. Hubungan Lifestyle Dengan Kejadian Hipertensi Pada Usia Dewasa (20-44 Tahun) Di Wilayah Kerja Puskesmas Puuwatu Kota Kendari Tahun 2017. J Ilm Mhs Kesehat Masy Unsyiah. 2017;2(6):1–10.

Ngueta G. Caffeine and caffeine metabolites in relation to hypertension in U.S. adults. Eur J Clin Nutr [Internet]. 2020 Jan 24;74(1):77–86. Available from: http://www.nature.com/articles/s41430-019-0430-0




DOI: https://doi.org/10.24853/mjnf.2.1.13-23

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

     

 

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.

Copyright of Muhammadiyah Journal of Nutrition and Food Science (e issn: 2722-2942)

Powered by Puskom-UMJ