PENERAPAN KODE REED SOLOMON PADA KRIPTOSISTEM MCELIECE

Rizki Eka Oktavia, Putranto Hadi Utomo, Titin Sri Martini

Abstract


Era modern ini, keamanan pesan dalam suatu transmisi tergolong lemah. Berbagai algoritme kriptosistem rentan dipecahkan oleh komputer kuantum yang mampu menyelesaikan perhitungan lebih cepat dibanding komputer konvensional. Kriptosistem McEliece tergolong aman digunakan pasca komputer kuantum karena memanfaatkan kode pengoreksi eror. Algoritmenya didasarkan pada penambahan eror pada pesan sehingga pesan tersandi dan tidak dapat diserang oleh pihak lain. Kode Reed Solomon merupakan kode berbasis koreksi eror dengan parameter tertentu. Pada artikel ini akan dijelaskan penerapan kode Reed Solomon dengan panjang 15 bit yang dapat mengoreksi hingga 3 eror pada kriptosistem McEliece.


Keywords


Komputer Kuantum; Kriptografi; Kriptosistem McEliece; Kode Koreksi Eror; Kode Reed Solomon

Full Text:

PDF

References


Apriansyah, A., Fauziah, dan Hayati, N. 2019. Implementasi Algoritma Reed Solomon Codes pada Proses Encoding QR Code pada Sistem Absensi. Jurnal Infomedia, Vol 4 (2), pp:75-80.

Bernstein, D.J., Buchmann, J., and Dahmen,E. 2009. Post-Quantum Cryptography, Berlin: Springer.

Chen, L., Jordan, S., Liu, Y.K., Moody, D., Peralta, R., Perlner, R., and Smith-Tone, D. 2016. Report on Post-Quantum Cryptography. U.S. Department of Commerce, National Institute of Standards and Technology. [Online] Tersedia: https://csrc.nist.gov/publications/detail/nistir/8105/final. [02 Januari 2023].

Gauthier, V., Otmani, A., and Tillich, J.P. 2012. A Distinguisher-Based Attack on a Variant of McEliece’s Cryptosystem Based on Reed-Solomon Codes. [Online] Tersedia: https://arxiv.org/abs/1204.6459 [03 Januari 2023].

Hakim, R.H., Rahman, A., Amin, D.E., Roza, W., dan Rahim, E. 2014. Implementasi Encoder Reed-Solomon pada FGPA Berbasis CCSDS. Jurnal Teknologi Dirgantara. Vol 12 (2), pp:116-127.

Jamal, R.P., Haryanto, L., dan Amir, A.K. (2014). Konstruksi Kode Reed-Solomon sebagai Kode Siklik dengan Polinomial Generator. Paper of Semantic Scholar. Makassar. [Online] Tersedia: https://www.semanticscholar.org/paper/Konstruksi-Kode-Reed-Solomon-sebagai-Kode-Siklik-Jamal-Haryanto/22344adaeb16fcfdb51e32f451e510e8d87ea. [05 Januari 2023].

Jariyah, A., Suwadi, dan Hendrantoro, G. 2013. Pengkodean Kanal Reed Solomon Berbasis FGPA untuk Transmisi Citra pada Satelit Nano. Jurnal Teknik Pomits. Vol 2 (1), pp:51-56.

Kartika, W., Mustika I.W., dan Bejo, A. 2015. Implementasi Data Kirim dan Terima dari Reed Solomon Code pada Controller Area Network. Proceeding Departemen Teknik Elektro dan Teknologi Informasi. UGM Yogyakarta.

McEliece, R.J. 1978. A Public-Key Cryptosystem Based On Algebraic Coding Theory. DSN Progress Report.

Menezes, A., Oorschot, P., and Vanstone, S. 1997. Handbook of Applied Cryptography. CRC Press.

Reed, I.S., and Solomon, G. 1960. Polynomial Codes over Certain Finite Fields. Journal of the Society for Industrial and Applied Mathematics. Vol 8 (2), pp:300-304.

Roering, C. 2013. Coding Theory-Based Cryptography: McEliece Cryptosystem in Sage. Disertasi Honors Theses.

Sinaga, M.C. 2017. Kriptografi Python. Medan: INA-Rxiv.

Suryono, F.N. 2022. Penerapan Reed-Solomon Code dalam Pembuatan Self-Correcting Data. Makalah IF2120 Matematika Diskrit Program Studi Teknik Informatika, STEI Bandung.

Widiastuti, N., Lestari, D., dan Dhoruri, A. 2016. Sifat dan Karakteristik Kode Reed Solomon Beserta Aplikasinya pada Steganography. Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika UNY 2016.

Wu, T., dan Wang, R. 2017. Stream Cipher by Reed-Solomon Code. Disertasi Conference Paper.




DOI: https://doi.org/10.24853/fbc.9.1.79-88

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 FIBONACCI: Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika

Jurnal Fibonacci Indexed By:

  gs cro   one            

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License
Powered by Puskom-UMJ