METODE PNSR PADA INTERPOLASI GAUSSIAN
Abstract
Interpolasi adalah pencarian fungsi F:X --> R yang melalui sejumlah titik data yang diberikan. Interpolan yang digunakan pada artikel ini adalah fungsi Gaussian yang memiliki nilai parameter c . Pemilihan nilai parameter c mempengaruhi hasil interpolasi. Artikel ini membahas metode yang digunakan dalam pemilihan nilai parameter c yang optimum. Metode yang digunakan adalah metode PNSR (Peak Noise to Signal Ratio). Selanjutnya, nilai parameter c yang optimum dipilih dengan cara meminimumkan vektor galat PNSR. Hasil dari pemilihan nilai parameter bergantung pada banyaknya data dan sebaran data yang diketahui.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Cheney, W., Light, W. 2009. A Course in Approximation Theory. America: American Mathematical Society.
Franke, Richard. 1982. “Scattered data interpolation: tests of some methods”. Math of Computation. Vol. (38), pp: 181–200.
Hanafi, Muhamad., Wulandari, KN., Wulansari, Rizki. 2017. “Transformasi Geometri Rotasi berbantuan Software Geogebra” Fibonacci: Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika. Vol. 3 (2), pp: 93-101.
Hardy, Rolland L. 1971. “Multiquadric equations of topography and other irregular surfaces”. Journal of Geophysical Research. Vol. 76 (8), pp: 1905–1915.
Herlinawati, E. 2017. Interpolasi dengan menggunakan fungsi radial. Tesis tidak diterbitkan. Bandung: ITB.
Madych, W.R. 1992. “Miscellaneous error bounds for multiquadric and related interpolants”. Computers Math.Applic. Vol. 24 (12), pp: 121-138.
Rippa, Shmuel. 1999. “An algorithm for selecting a good value for the parameter
Sarra, S.A, Sturgill, D. 1992. “A random variable shape parameter strategy for radial basis function approximation methods”. Eng.Anal.Bound.Elem. Vol. 33 (1), pp: 99-120.
DOI: https://doi.org/10.24853/fbc.5.1.65-70
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 FIBONACCI: Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika
Jurnal Fibonacci Indexed By: |
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License |