PENERAPAN KARAKTERISTIK ARSITEKTUR KONTEMPORER PADA PERANCANGAN PUSAT PELATIHAN SEPAK BOLA PSS SLEMAN
Abstract
ABSTRAK. Penerapan karakteristik arsitektur kontemporer pada perancangan pusat pelatihan sepak bola PSS Sleman ditujukan untuk memberikan citra positif dan menarik sehingga dapat memunculkan potensi dan kreatifitas pemain dalam taktik bermain sepak bola, juga dianggap selaras dengan jiwa kontemporer dalam desain. Strategi desain penerapannya melalui bentuk gubahan massa bangunan yang dinamis dan ekspresif, ruang terkesan terbuka dengan bukaan bangunan yang banyak, fasad bangunan menggunakan material transparan dengan adanya secondary skin, dan pengolahan lansekap dengan adanya taman, jogging track, dan vegetasi juga penempatan zona hard scape maupun soft scape pada site.
Kata kunci: Arsitektur Kontemporer, Desain, Pusat Pelatihan, Sepak Bola
ABSTRACT. The implementation of contemporary architectural characteristics in the design of PSS Sleman football training center aimed to give positive and attractive image to draw potentials and creativity of football players in playing football, as well as to be in harmony with the contemporary spirit in the design. The implementation is through dynamic and expressive building mass arrangement, open space with many openings in certain areas, building façade which used transparent material with secondary skin, and landscaping with garden, jogging track, and vegetation, as well as neat placement of hard scape and soft scape zones on the site.
Keywords: Contemporary Architecture, Design, Training Center, Football
Full Text:
PDFReferences
Csanadi, Arpad. (1972), Soccer. Budapast : Corvina Press
Gunawan, E. (2011), Reaktualisasi Ragam Art Deco Dalam Arsitektur Kontemporer. Manado : Universitas Sam Ratulangi.
Hilberseimer, Ludwig. (1964), Contemporary architecture: its roots and trends. Chicago: Chicago, P. Theobald.
Rohim, Abdul. (2008), Dasar – Dasar Sepak Bola, Demak : Aneka Ilmu
Schirmbeck, Egon (1968) idea, form, and architecture: design principles in contemporary architecture.
Wirasmoyo, W. (2017). Optimasi Lahan Terlantar Menjadi Ruang Publik di Kampung Kota Studi Kasus: Lahan Terlantar Kampung Badran RW. 09, Yogyakarta. Jurnal Arsitektur KOMPOSISI, 11(2), 217-225. doi:https://doi.org/10.24002/jars.v11i5.1295
Yudhanta, W. C. (2018). Pengaruh Konfigurasi dan Visibilitas Ruang pada Aksesibilitas Studi Kasus pada Kawasan XT Square Yogyakart. KOMPOSISI, 12(1), 67-76. doi:https://doi.org/10.24002/jars.v12i1.1647
DOI: https://doi.org/10.24853/purwarupa.4.1.81-86
Refbacks
- There are currently no refbacks.
INDEXED BY: