PELANGGARAN ETIKA PENGGUNAAN FOTO BAYI DALAM BILLBOARD BRAND LE MINERALE

Putri Angelitta, Maulida Ayu Ramadhani, Fajar Junaedi

Abstract


Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis pelanggaran etika periklanan yang terjadi pada billboard Le Minerale yang menampilkan foto bayi tanpa didampingi orang tua. Fokus dari penelitian ini yaitu untuk mengidentifikasi pelanggaran etika pada iklan Le MInerale. Sesuai rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu meninjau etika penggunaan foto bayi pada iklan Le Minerale berdasarkan Etika Pariwara Indonesia, maka itu penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Berdasarkan penelitian yang dilakukan bahwa iklan Le Minerale telah melanggar etika periklanan dalam Etika Pariwara Indonesia dalam penyalahgunaan penggunaan pemeran iklan.

Keywords


Advertising, Le Minerale, Indonesian Advertising Ethics

Full Text:

PDF

References


Akbar, M. F., Wijoyo, H., & Wibowo, A. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan Air Mineral Alfamart Pada Toko Alfamart Cabang Cikokol. Economics, Business and Management Science Journal, 1(1), 29–39. https://doi.org/10.34007/ebmsj.v1i1.9

Alif Gifari, F., & Isnaen Fadilla, Q. (2022). Civilia : Analisis Pelanggaran Etika Periklanan pada Iklan mouthspray Cooling 5 versi “Redakan Rasa Sakit Pada Gigi” (2020) berdasarkan Etika Pariwara Indonesia (EPI). Jurnal Kajian Hukum Dan Pendidikan Kewarganegaraan, 1(2). http://jurnal.anfa.co.id

Aqila, F., Anggraini, O., Khotimah, U. K., KN, J., & Murdiana, V. A. (2022). Analisis Potensi Pelanggaran Iklan Shopee 11.11 Big Sale Versi Tukul Arwana. Civilia : Jurnal Kajian Hukum Dan Pendidikan Kewarganegaraan, 2(1). http://jurnal.anfa.co.id

Azzuriyah, M., & KN, J. (2023). Pelanggaran Etika Iklan Holywings Pada Media Sosial Instagram. Jurnal Ilmu Komunikasi, Sosial Dan Humaniora, 1(3), 168–176. https://doi.org/10.47861/tuturan.v1i2.409

Fadli, M. R. (2021). Memahami desain metode penelitian kualitatif. Humanika, 21(1), 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.38075

Karen Elissa Anindya Putri, Salsabila Ananda, Setia Amelia, & Lailynisa Fadilla Iswadi. (2023). Analisis Pelanggaran Etika Pariwara Indonesia (EPI) dalam Iklan Sirup Marjan Versi Singabarong dan Kalana. Journal of Educational and Cultural Studies, 2(1), 279–264. https://jurnal.litnuspublisher.com/index.php/jecs/article/view/125.

Mayasari, N. (2014). Aspek Perlindungan Anak dalam Iklan Televisi: Kajian Terhadap Iklan Televisi Yang Melanggar Kode Etik Periklanan. Jurnal Rekam, 10(1), 77–90.

Nurrohman, A. T. (2020). Pelanggaran Etika Pariwara Indonesia dalam Iklan Baris di Solopos Edisi Mei-Juni 2018. Jurnal Audiens, 1(1). https://doi.org/10.18196/ja.11015

Prihatsanti, U., Suryanto, S., & Hendriani, W. (2018). Menggunakan Studi Kasus sebagai Metode Ilmiah dalam Psikologi. Buletin Psikologi, 26(2), 126. https://doi.org/10.22146/buletinpsikologi.38895

Ritomiea Ariescy, R., Evanzha Y. A., E., & Anindita R. I., R. (2019). Pengaruh Iklan Hijau dan Kesadaran Lingkungan Terhadap Minat Beli dan Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Ades di Kabupaten Jember. Jurnal MEBIS Manajemen Dan Bisnis, 4(2), 142–149.

Rusandi, & Muhammad Rusli. (2021). Merancang Penelitian Kualitatif Dasar/Deskriptif dan Studi Kasus. Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, 2(1), 48–60. https://doi.org/10.55623/au.v2i1.18

Stefanny, V., Perwira, I., & Sugiharti, D. K. (2021). Implementasi Tata Kelola Pemerintahan yang Baik Berkaitan dengan Pengelolaan Pajak Reklame Billboard dalam Menunjang Pembangunan di Kota Bandung. Juris and Society: Jurnal Ilmiah Sosial Dan Humaniora, 1(2), 11–22.

Subandi. (2011). Qualitative Description as one Method in Performing Arts Study. Harmonia, 19, 173–179.




DOI: https://doi.org/10.24853/jbk.2.1.2024.36-42

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Powered by Puskom-UMJ