TINJAUAN ETIKA DAN HUKUM MEDIA PENYIARAN DALAM SINETRON INDIA “ASOKA” DI ANTV

Satria Wira W, Rayhan Aydin Y, Faishal Ghifari, Fajar Junaedi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk meninjau aspek etika dan hukum media penyiaran dalam sinetron India "Asoka" yang disiarkan di ANTV. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui observasi terhadap tayangan sinetron dan analisis isi berdasarkan Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran (P3SPS) dan Undang-undang Penyiaran No. 32 Tahun 2002. Hasil penelitian menunjukkan adanya pelanggaran terhadap norma agama, kesusilaan, kesopanan, kekerasan, dan kebenaran dalam beberapa adegan sinetron. Rekomendasi diberikan kepada lembaga penyiaran dan Komisi Penyiaran Indonesia untuk meningkatkan kualitas isi siaran, mengedepankan fungsi edukasi, menghormati nilai budaya, menghargai hak penonton, serta melakukan pengawasan dan penegakan hukum secara efektif.


Keywords


Indian soap opera; media ethics; media law; Broadcasting Behavior Guidelines and Program Standards; Broadcasting Law

Full Text:

PDF

References


Anwar, F. (2017). Perubahan dan Permasalahan Media Sosial. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, Dan Seni, 1(1), 137. https://doi.org/10.24912/jmishumsen.v1i1.343

Akil, M. A. (2018). Regulasi Media Di Indonesia (Tinjauan UU Pers dan UU Penyiaran). Jurnal Dakwah Tabligh, 15(2), 137–145.

Arafah, S., Budiman, & Nurliah. (2019). Analisis Pelanggaran Pedoman Perilaku Penyiaran Dan Standar Program Siaran (P3Sps) Pada Adegan Ciuman Bibir Dalam Tayangan Kartun Anak Shaun the Sheepdi Mnc Tv. Jurnal Komunikasi, 7(1), 69–82.

Azwar; Pradyanti, Alifia; Hidayah, N. S. E. (2018). Etika Dalam Program Hiburan Televisi : Analisis Program Hiburan Waktu Indonesia Bercanda NET TV.

Indonesia. Undang-Undang Tentang Penyiaran. UU No.32 Tahun 2002. LN No 139 Tahun 2002, TLN No.4252

Irawati, D ; Rahmat, L. A. ; Trisula, Y. (2019). Analisis Wacana Pelanggaran Siaran Lombok Tv Ditinjau Dari Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2002 Tentang Penyiaran (Studi kasus di Komisi Penyiaran Indonesia Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat). JCommsci (Journal of Media and Communication Science), 52(1), 1–5.

Juni Artha, D. (2016). 58904-ID-pengaruh-pemilihan-tayangan-televisi-ter. 2(1), 18–26.

Komisi Penyiaran Indonesia. (2012). Peraturan KPI, pedoman perilaku penyiaran dan standar program siaran (P3SPS). Retrieved Desember 3, 2020, from kpi.go.id: http://www.kpi.go.id/index.php/id/regulasi/peraturan-kpi

Komunitas Yustisia Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi Ilmu Hukum, 3(1), 79–89.

Maqhfiroh, F. Y. (2019). Pertanggungjawaban Pidana Media Pers Terkait Penayangan Pornoaksi Melalui Media Televisi. Mimbar Keadilan, 12(1), 45. https://doi.org/10.30996/mk.v12i1.2166

Maria Ulfa Batoebara. (2017). Media Televisi Sebagai Agen Sosialisasi Dalam Aksi 212 Damai, Universitas Dharmawangsa. Jurnal Warta Edisi:52, April 2017, hlm.4.

Ningsih, A.L., et al. (2014). Analisis Isi Tayangan Stand Up Comedy Terhadap Kesesuaian Pedoman Perilaku Penyiaran Dan Standar Program Siaran (P3SPS) Pasal 24 (Studi Kasus Stand Up Comedy Festival 2014). Implementation Science, 39(1), 1–15. http://dx.doi.org/10.1016/j.biochi.2015.03.025%0Ahttp://dx.doi.org/10.1038/nature10402%0Ahttp://dx.doi.org/10.1038/nature21059%0Ahttp://journal.stainkudus.ac.id/index.php/equilibrium/article/view/1268/1127%0Ahttp://dx.doi.org/10.1038/nrmicro2577%0Ahttp://

Noni Suharyanti, N. P., & Endra Setiawan, K. (2021). Peran Komisi Penyiaran Indonesia Dalam Mengawasi Penyelenggaraan Penyiaran Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Aktual Justice, 6(1), 78–100. https://doi.org/10.47329/aktualjustice.v6i1.622

Prihatsanti, U., Suryanto, S., & Hendriani, W. (2018). Menggunakan Studi Kasus sebagai Metode Ilmiah dalam Psikologi. Buletin Psikologi, 26(2), 126. https://doi.org/10.22146/buletinpsikologi.38895

Putra, S. A. (2018). Analisis Isi Terhadap Tayangan Televisi Pesbukers. EJournal Lmu Komunikasi, 3(1), 85–102.

Qudratullah, Q. (2016). Peran Dan Fungsi Komunikasi Massa. Jurnal Dakwah Tabligh, 17(2), 41–46. https://doi.org/10.24252/jdt.v17i2.6024

Rusandi, & Muhammad Rusli. (2021). Merancang Penelitian Kualitatif Dasar/Deskriptif dan Studi Kasus. Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, 2(1), 48–60. https://doi.org/10.55623/au.v2i1.18

Yuliastuti Sahan, M. (2019). Masalah-Masalah Hukum dan Kode Etik Komunikasi di Indonesia. Communication, 10(2), 223. https://doi.org/10.36080/comm.v10i2.899




DOI: https://doi.org/10.24853/jbk.2.1.2024.28-35

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Powered by Puskom-UMJ