KONDISI SANITASI DI TIGA SEKOLAH DASAR NEGERI DI DAERAH TANGERANG SELATAN

Apri Utami Parta Santi, Azmi al Bahiij

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi sanitasi di tiga Sekolah Dasar Negeri di daerah Tangerang Selatan. Objek dari penelitian ini berupa kondisi sanitasi sekolah yang meliputi sumber air bersih, jamban, Saluran Pembuangan Air Limbah (SPAL), tempat cuci tangan dan sarana pembuangan sampah. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi langsung di lingkungan Sekolah. Teknik analisa data menggunakan teknik prosentase berdasarkan pedoman teknis pemeliharaan sanitasi mengikuti peraturan pemerintah. Hasil penelitian menunjukkan 93,3 % sumber air bersih sudah sesuai dengan standar yang ditetapkan. Kondisi jamban 83,3 % telah memenuhi standar. Dari kondisi SPAL, 92,9 % sesuai standar, cuci tangan 80% sudah memenuhi standar dan dari sarana pembuangan sampah 88,9 % sudah sesuai dengan standar yang ditetapkan.

Full Text:

PDF

References


Andriani, D . (2013). Studi tentang Sanitasi

Lingkungan SD Negeri di Kecamatan

Sungai Beremas Kabupaten Pasaman

Barat. Jurnal. Sumatera Barat: Geografi

STKIP PGRI.

Cahyanto,B.K. (2008). Sanitasi Total Berbasis

Masyarakat. Aceh. Aceh: Media Grafika.

Ginting, Paham dan Situmorang, Syafrizal

Helmi. (2008). Analisis Data Penelitian.

USU Press: Medan.

Irdianty,E. (2011). Studi Deskriptif Sanitasi

Dasar di Tempat Pelelangan Ikan

Lempasing Teluk Betung Bandar

Lampung. Skripsi. Universitas Indonesia.

Presiden RI. (2003). UU RI No 20 Tentang

Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta:

Depdiknas

Kementerian Kesehatan RI. (2002). Keputusan

Menteri Kesehatan No

/Menkes/SK/VII/2002 tentang SyaratSyarat

dan Pengawasan Kualitas Air

Minum. Jakarta: Departemen Kesehatan

_______. (2003). Keputusan Menteri

Kesehatan Nomor

/MENKES/SK/VII/2003: Tentang Persyaratan Hygiene Sanitasi Rumah

Makan dan Restoran. Jakarta:

Departemen Kesehatan

_______. (2006). Keputusan Menteri

Kesehatan RI No

/MENKES/SK/XII/2006: Tentang

Pedoman Penyelenggaraan Kesehatan

Lingkungan Sekolah. Jakarta:

Departemen Kesehatan

Menteri Pendidikan Nasional. (2007).

Permendiknas No 24 tentang Standar

Sarana dan Prasarana

Sekolah/Madrasah Pendidikan Umum.

Jakarta: Depdiknas




DOI: https://doi.org/10.24853/holistika.2.1.%25p

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Holistika: Jurnal Ilmiah PGSD Indexing By:

 

 

 

 This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License

Powered by Puskom-UMJ